Jilbab bagi Siswi Non-Muslim: Perspektif Hukum Islam - Prof. Rusli Azhari - CASSR
Jilbab bagi Siswi Non-Muslim: Perspektif Hukum Islam – Prof. Rusli Azhari

Jilbab bagi Siswi Non-Muslim: Perspektif Hukum Islam – Prof. Rusli Azhari

Kejadian siswi-siswi non-Muslim yang memakai jilbab di sebuah sekolah umum di Padang karena peraturan sekolah ramai diberitakan dan dibicarakan akhir-akhir ini. Pemerintah pun merespon dengan membuat Surat Keputusan Bersama oleh tiga kementrian yang mengatur penggunaan jilbab di sekolah umum.

Apakah kejadian itu hanya puncak gunung es? Dalam perspektif hukum Islam, bolehkah pemerintah, khususnya sekolah umum, membuat peraturan ‘wajib’ memakai jilbab bagi semua siswi termasuk yang non-Muslim? Bagaimanakah seharusnya pemerintah dan sekolah umum membuat kebijakan soal ini?

Simak jawabannya dalam CASSR REVIEW Issue #11 ini bersama Prof. Rusli Azhari, ahli hukum Islam.

Related Posts
Leave a Reply

Your email address will not be published.Required fields are marked *